WarChess 3D merupakan sebuah permainan Catur 3 Dimensi yang disusun unik dengan mengikuti gaya perang, dengan memainkan WarChess 3D ini kita akan merasa seperti memainkan Prajurit catur asli, mulai dari Kuda, Benteng, Ratu bahkan Raja sangatlah disesuaikan oleh para pemain. dan WarChess 3D ini juga sudah memiliki Animasi yang cukup bagus, sehingga tidak bikin bosan kala dimainkan. Oh iya, WarChess 3D ini juga tidak membutuhkan Spesifikasi PC / Laptop yang tinggi kok, mantab deh.
0 comments:
Posting Komentar